Nonton Film Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency Online
Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency adalah film dengan genre Historical, Romance. Diperankan oleh para pemain bintang seperti Kim Min-jae, Gong Seung-yeon, Seo Ji-hoon, Park Ji-hoon, dan sutradara Kim Ga-Ram.
Film Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency sendiri adalah karya rumah produksi JTBC yang akan / telah rilis ke bioskop-bioskop dunia pada 16 September 2019.
Dan serunya, disini kita bisa nonton streaming film Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency full movie streaming hd sub indo gratis !
Sebelum mulai menonton, berikut adalah sinopsis film Korea Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency:
Sinopsis Drama Korea Flower Crew: Joseon Marriage Agency
Sebelum Lee Soo yang diperankan oleh Seo Ji-Hoon menjadi seorang raja, profesi sebelumnya merupakan sosok rakyat biasa yaitu pandai besi di pedesaan. Namun ketika Ia berusia 23, hidupnya benar – benar berubah. Dan saat itulah Lee Soo menjadi seorang Raja Joseon. Cinta pertamanya adalah Gae-Ddong, telah mencintainya sebelum naik tahta menjadi seorang raja. Kemudian Raja Lee Soo menikah dengan Gae-Ddong, namun karena latar belakang, pernikahan mereka berdua adalah mustahil. Lalu Raja Lee Soo menyewa sebuah agensi perjodohan terbaik di Joseon yang bernama “Flower Matchmaking Agency” Dalam gensi itu terdapat 3 pria yang bernama Ma Hoon, Do Joon dan Ko Young-Soo dan mereka adalah agensi perjodohan terbaik di Joseon. Dia meminta anggota Flower itu untuk menjadikan Fae Ddong menjadi wanita yang mulia.